Parlemen Berperan Penting Ciptakan Stabilitas Kawasan
Senin, 30 Juli 2012 – 16:16 WIB
Pria yang di Indonesie lebih dikenal sebagai Ketua DPR RI itu menambahkan, pihaknya berkomitmen untuk terus memromosikan zona bebas senjata nuklir. Salah satu wujudnya adalah dengan ratifikasi Comprehensive Test Ban Treaty (CTBT).
Marzuki yang juga Ketua DPR RI itu mengatakan, Indonesia adalah negara terakhir di ASEAN yang telah meratifikasi CTBT. Karenanya pula, AIPA meminta setiap negara yang belum meratifikasi CTBT untuk segera meratifikasinya sebagai bagian dari komitmen untuk memajukan perdamaian dan stabilitas kawasan. "Kami sepakat bahwa pada titik ini, di masa mendatang perdamaian dan stabilitas dunia berada di tangan parlemen," ucapnya.
Dalam lawatannya ke India itu Marzuki juga menyampaikan apresiasinya kepada pendiri India yang juga dikenal sebagai tokoh perdamaian dan anti-kekerasan, Mahatma Gandhi. Sebelum menemui kolega di parlemen India, Marzuki menyempatkan diri mengunjungi Raj Ghat, lokasi yang dijadikan tempat kremasi mayat Mahatma Gandhi. (ara/jpnn)
NEW DELHI - ASEAN mengajak India untuk mengintensifkan kerjasama dalam upaya menciptakan stabilitas kawasan, terutama dalam hal perdamaian dan peperangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer