Parmusi Usul Pengelolaan Haji Ditangani Badan Otonom Khusus

Tidak hanya dari sisi aspek pelayanan, tapi juga aspek pengelolaan dana haji yang disetor terlebih dahulu oleh jemaah calon haji.
"Karena itu Parmusi mendesak pemerintah memberi peran yang lebih besar pada masyarakat dalam pengelolaan dan penyelenggaraan haji," ujar Usamah.
Langkah tersebut dinilai sangat penting, agar pelaksanaan haji tidak dipandang sebagai monopoli pemerintah.
"Parmusi mengusulkan dibentuknya sebuah badan khusus (mengurusi penyelenggaraan haji,red). Anggotanya terdiri dari tokoh-tokoh organisasi kemasyarakatan berdasarkan usulan DPR dan ditetapkan dengan surat keputusan presiden," ujar Usamah.
Badan khusus itu nantinya harus dipastikan bekerja secara independen dan profesional, serta sangat transparan. (gir/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah diminta terus berupaya melobi Kerajaan Arab Saudi agar bersedia menambah kuota jemaah haji asal Indonesia. Karena
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!