Partai Allah Vs Partai Setan, Yusril: Itu Sah Saja
Senin, 16 April 2018 – 20:29 WIB

Yusril Ihza Mahendra. Foto: dok.JPNN.com
"Jadi jangan dikit-dikit pidana. Salah sekali negara ini kalau menempatkan hukum pidana di depan. Hukum pidana itu kan, dia kalau tidak ada pengganti lain, baru pidana. Nah, kita ini menempatkan hukum pidana di depan, kacau jadinya," tandas Yusril. (tan/jpnn)
Yusril Ihza Mahendra menilai ucapan politikus PAN Amien Rais soal partai Allah Vs partai Setan tidak mengandung unsur kebencian atau SARA
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Ini Kata Menko Yusril soal Kasus Suap Hakim Rp 60 Miliar
- Menko Yusril Pastikan RI Lindungi WNI yang Hadapi Masalah Hukum di Luar Negeri
- Soal Keaslian Ijazah Jokowi, Amien Rais Berkata Begini
- Menko Yusril dan Deretan Pejabat Hadiri Malam Apresiasi Karya Jurnalistik Iwakum
- Afriansyah Noor Keluar dari PBB Setelah Kalah Pemilihan Ketum
- Yusril: Kemungkinan MK Juga Batalkan Parliamentary Threshold