Partai Buruh Ingin Deklarasi di JIS, Wagub DKI Bilang Begini
Kamis, 21 April 2022 – 18:45 WIB
Presiden Partai Buruh Said Iqbal mengatakan, aksi ini akan dilakukan di depan kantor KPU RI yang menuntut pemilu jujur, tolak politik uang, dan harus diselenggarakan pada 14 Februari 2024.
Setelah 1 Mei, buruh memperingati May Day pada 14 Mei dengan melakukan deklarasi.
Aksi ini akan diikuti 100 ribu buruh se-Jabodetabek di DPR RI.
Kemudian, akan dilakukan deklarasi mengenai perjuangan buruh oleh Partai Buruh dan gerakan buruh Indonesia.
“Opsinya di Jakarta International Stadium atau Istora Senayan,” katanya. (mcr4/jpnn)
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria merespons keinginan Partai Buruh yang akan menggelar deklarasi di JIS pada 14 Mei 2022
Redaktur : Tarmizi Hamdi
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi, Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- Janji-janji RK-Suswono untuk Jakmania, Permudah Masuk JIS hingga Bantuan Dana
- Ridwan Kamil Akhirnya Pakai Jersei Persija, Singgung Soal JIS
- Pemprov DKI Jakarta Minta BUMD jadi Agen Pembangunan
- Ridwan Kamil Berjanji Menjadikan JIS Markas Utama Persija, Akan Bangun Stadion Tambahan
- Bank Mandiri Wujudkan Ekonomi Berkelanjutan Lewat Daur Ulang Pakaian
- Nobar Indonesia vs Bahrain, Tim RIDO Tegaskan Janji Jadikan JIS Kandang Persija