Partai Demokrat Ditinggal Partai Koalisi
Jumat, 30 Maret 2012 – 16:07 WIB
Fraksi PKB, setelah melihat kondisi yang ada termasuk perkembangan kondisi makro secara global, menilai kenaikan BBM bukanlah satu-satunya cara menyelamatkan APBN. Untuk itu kenaikan harga BBM sementara ditunda.
Baca Juga:
Pernyataan dari partai-partai koalisi pemerintah ini, semakin memperkuat suara penolakan sebelumnya yang telah lebih dulu disampaikan PDIP, Gerindra dan Hanura. Sedangkan Fraksi Partai PAN, menggunakan bahasa yang lebih halus. Meski dapat memahami besaran subsidi energi yang harus ditanggung pemerintah, F-PAN yakin pemerintah bisa mengatasi perencanaan anggaran dengan lebih baik.
Sementara dengan kondisi ini, hanya Fraksi Partai Demokrat saja yang mendukung rencana pemerintah menaikan BBM. Dalam pandangan mini fraksi, Partai Demokrat berpandangan bahwa asumsi makro yang telah ditetapkan sebagai dasar penyusunan APBN-P 2012 cukup realistis dalam mengadaptasi perubahan kondisi ekonomi global.(afz/jpnn)
JAKARTA--Meski belum final, namun dari pandangan awal fraksi di rapat paripurna, Jumat (30/3), mayoritas menyatakan menolak rencana pemerintah menaikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Perlu Berhati-hati soal Penghapusan Utang UMKM
- Penghapusan Ambang Batas Pencalonan Presiden Jadi Angin Segar Bagi Rakyat
- Komisi IV DPR Mendukung Langkah Pemerintah Pangkas Alur Distribusi Pupuk Bersubsidi ke Petani
- MK Hapus Presidential Threshold, Gibran Berpeluang Melawan Prabowo di 2029
- Sugeng Budiono Apresiasi Kritik Haidar Alwi Terhadap Survei OCCRP
- Ketua DPP PDIP Said Abdullah Tanggapi Putusan MK Tentang Penghapusan Presidential Threshold