Partai Harus Punya Saksi di Semua TPS
Selasa, 02 Juli 2013 – 19:35 WIB
JAKARTA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) meminta partai politik peserta pemilu menempatkan saksinya di seluruh Tempat Pemilihan Suara (TPS). Hal ini penting untuk menghindari terjadinya kecurangan. Arief khawatir jika itu tidak dipenuhi partai maka kemungkinan kecurangan akan sangat sulit diminimalisir. “Padahal perhitungan suara hasil pemilu itu kan data awalnya di TPS dan Kelurahan. Nah kalau ini tidak terpantau, maka data ke atas juga tentu akan bermasalah," ujarnya.
Komisioner KPU, Arief Budiman mengatakan berdasarkan pengalaman pada pemilu sebelumnya, TPS menjadi tempat yang sangat riskan terjadinya kecurangan.
"Paling riskan itu dari TPS hingga ke perhitungan di tingkat kelurahan/desa. Kalau di tingkat kecamatan, parpol sudah mampu menempatkan saksi. Apalagi kalau di tingkat kabupaten/kota, provinsi atau pusat," ujar Komisioner KPU, Arief Budiman di Jakarta, Selasa (2/7)
Baca Juga:
JAKARTA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) meminta partai politik peserta pemilu menempatkan saksinya di seluruh Tempat Pemilihan Suara (TPS). Hal
BERITA TERKAIT
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
- ASR Komitmen Bangun Penegakan Hukum Transparan & Adil di Sultra
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad