Partai Kedaulatan Bantah Gabung ke Hanura
Senin, 11 Maret 2013 – 18:46 WIB

Partai Kedaulatan Bantah Gabung ke Hanura
JAKARTA. - Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Partai Kedaulatan, Denny M Cilah menyatakan partainya tidak pernah menggabungkan diri dengan Hanura. Ia menganggap berita penggabungan itu menyesatkan.
"Kami telah diklaim bergabung dengan Partai Hanura. Kami nyatakan tidak benar dan itu berita bohong dan menyesatkan," ujarnya di Jakarta, Senin (11/3).
Baca Juga:
Menurut Denny, penggabungan partai politik tidak ada dasar hukumnya. Sehingga kalau pun ada kesepakatan antar dua parpol, wujudnya tidak bisa berbentuk peleburan. Melainkan dukung mendukung dan harus jelas bentuk dukungan politik apa yang diberikan.
Namun dalam hal ini, antara Partai Kedaulatan dan Hanura, belum ada kesepakatan sama sekali. Sehingga pemberitaan yang banyak dimuat sejumlah media massa, menurut Denny, sangat mengganggu soliditas Partai Kedaulatan di daerah.
JAKARTA. - Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Partai Kedaulatan, Denny M Cilah menyatakan partainya tidak pernah menggabungkan diri dengan Hanura. Ia
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran