Paruh Pertama 2024, Indosat Meraup Laba Bersih Rp 2,7 Triliun

"Kinerja luar biasa ini mencerminkan dedikasi kami untuk menciptakan nilai yang berkelanjutan bagi seluruh pemangku kepentingan sekaligus memberdayakan ekonomi digital Indonesia," sambung Vikram.
Pihaknya akan terus meningkatkan jaringan untuk memastikan konektivitas yang lancar dan pengalaman mengesankan bagi pelanggan di seluruh Indonesia.
"Secara bersamaan, kami meningkatkan fokus kami pada keunggulan operasional dan efisiensi, memungkinkan kami untuk mencatatkan pertumbuhan pendapatan yang kuat sambil terus meningkatkan profitabilitas," ujar Vikram.
Selain itu, Indosat mengakselesari perjalanan menuju menjadi AI Native TechCo.
Hal ini menunjukkan komitmen memanfaatkan teknologi mutakhir guna mendorong inovasi dan pertumbuhan masa depan.
Basis pelanggan Indosat meningkat 900 ribu pelanggan baru. Jumlah tersebut mencapai 100,9 juta pelanggan pada akhir 1H2024.
"Pertumbuhan ini berkontribusi pada peningkatan lalu lintas data yang mengesankan, naik 13,4 persen YoY menjadi 7.965 petabyte (PB)," terang Vikram.
Indosat terus melakukan investasi strategis dalam meningkatkan infrastruktur jaringannya.
Indosat Ooredoo Hutchison mempertahankan tren kinerja positif selama lebih dari tiga tahun berturut-turut.
- RUPST bank bjb Sepakat Tebar Dividen 65,50 Persen dari Laba Bersih 2024
- Indosat Sukses Jaga Stabilitas Jaringan saat Lonjakan Trafik Data 21% pada Lebaran 2025
- LPKR Mencatat Laba Bersih Rp18,7 Triliun, Ini Dua Penopang Utamanya
- Kadin DKI Gandeng Masjid Istiqlal dan Indosat Ooredoo Berdayakan Ekonomi Umat
- CBD PIK2 Buyback Saham Rp 1 Triliun, Laba Melejit Hampir 60%
- Menjelang Spin Off, BTN Syariah Panen Penghargaan