Pilgub Jatim
Pasangan Khofifah-Emil Loyal ke Jokowi, Ini Buktinya
Sabtu, 25 November 2017 – 15:11 WIB
"Terkait dengan hal ini, tidak perlu ada komentar lebay dan berlebihan seperti pengkhianatan pasangan kandidat terhadap presiden misalnya. Hal ini justru memperlihatkan kepanikan yang tidak perlu atau menurunnya confident salah satu kekuatan politik," terangnya.
Sebelumnya, pasangan Khofifah-Emil Elistianto telah resmi dideklarasikan oleh partai Golkar sebagai cagub-cawagub pilkada Jatim. Golkar sendiri adalah partai koalisi pemerintah sehingga Khofifah-Emil benar-benar diusung partai koalisi pemerintah. (dkk/jpnn)
Majunya Khofifah dalam Pilgub Jatim dengan dukungan Partai Demokrat, layak dibaca sebagai hal yang positif bagi pemerintahan Jokowi.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Khofifah-Emil Punya Komitmen Konkret Menjadikan Jatim Episentrum Ekonomi Indonesia Timur
- Khofifah Dinanti untuk Lanjut Pimpin Jatim 2 Periode, Masyarakat Sudah Rasakan Banyak Manfaat
- Jadikan Jatim Tetap Aman, Khofifah-Emil Didoakan Kiai NU Meraih Kemenangan
- Pedagang Pasar Baru Gresik Yakin Pilih Khofifah-Emil: Pemimpin yang Terbukti Merakyat
- Gus Syaikhul Ali Sebut Coblos Khofifah-Emil jadi Pilihan Tepat untuk Melanjutkan Kemajuan Jatim
- ARPG Serukan Pilih Khofifah dan Emil Dardak di Pilgub Jatim 2024