Pasar Helvetia Terbakar, 50 Kios Ludes
Selasa, 16 Oktober 2012 – 09:46 WIB

Pasar Helvetia Terbakar, 50 Kios Ludes
MEDAN-Sedikitnya dua los atau sekitar 50 kios di Pasar Helvetia, Jalan Nusa Indah Raya, Perumnas Helvetia Medan ludes terbakar. Tak ada korban jiwa, namun akibat kebakaran itu kerugian materil ditaksir ratusan juta rupiah. Benny mengaku belum bisa memastikan berapa jumlah kios yang terbakar, serta berapa total kerugian materi dari kejadian itu. “Masih dicek jumlah kios berapa dan total kerugiannya berapa,” akunya lagi.
Kebakaran yang terjadi sekira pukul 19.00 WIB tersebut, sontak membuat pedagang pontang-panting untuk menyelamatkan barang-barang dagangan mereka. Api baru padam pada sekira satu jam kemudian, setelah 27 mobil pemadam kebakaran (Damkar) Kota Medan turun ke lokasi kejadian.
Baca Juga:
“Kejadian sekitar pukul 18.30 WIB atau 19.00 WIB begitu,” kata Direktur Utama (Dirut) Perusahaan Daerah (PD) Pasar Kota Medan, Benny Sihotang, di lokasi kejadian.
Baca Juga:
MEDAN-Sedikitnya dua los atau sekitar 50 kios di Pasar Helvetia, Jalan Nusa Indah Raya, Perumnas Helvetia Medan ludes terbakar. Tak ada korban jiwa,
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung