Pasar Helvetia Terbakar, 50 Kios Ludes
Selasa, 16 Oktober 2012 – 09:46 WIB

Pasar Helvetia Terbakar, 50 Kios Ludes
Untuk asal api, Benny juga mengaku pihaknya belum bisa memastikan darimana. Dan rencananya, pihaknya akan mendiskusikan kejadian itu dengan Pemerintah Kota (Pemko) Medan hari ini.
Baca Juga:
“Kita belum bisa memastikan. Jadi asal api sampai saat ini belum diketahui. Besok (hari ini, Red) rapat membahas masalah ini,” tuturnya lagi.
Sementara, pantauan Sumut Pos (Grup JPNN) di lokasi kejadian, kios-kios yang terbakar terlihat tinggal puing-puing. Kepala Dinas (Kadis) Pencegahan dan Pemadam Kebakaran (P2K) Kota Medan, menjelaskan lokasi kejadian merupakan daerah padat penduduk.
“Ini wilayah padat penduduk dan banyak barang-barang yang mudah terbakar. Kita kerahkan 27 unit pemadam kebakaran di sini,” cetusnya.
MEDAN-Sedikitnya dua los atau sekitar 50 kios di Pasar Helvetia, Jalan Nusa Indah Raya, Perumnas Helvetia Medan ludes terbakar. Tak ada korban jiwa,
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung