Pasar Kripto Menguat, Ketegangan Rusia-Ukraina Mereda?
Senin, 21 Februari 2022 – 19:13 WIB

Wamendag Jerry Sambuaga menegaskan status kripto di Indonesia. Ilustrasi Bitcoin. Foto: AFP
XRP juga tercatat turun 0,48 persen ke posisi USD 0,7949 per keping.
Lebih lanjut, Cardano melorot 2,76 persen ke posisi USD 0,9659 per keping dan avalanche rontok 5,23 persen ke posisi USD 80,77 per keping.
Terkait perdagangan besok, Bitcoin kemungkinan dibuka fluktuatif.
Namun, menguat di kisaran USD 38.900.20 per koin - USD 39.500.30 per koin.(mcr28/jpnn)
Harga Bitcoin menguat pada perdagangan Litedex Protocol hari ini, Senin (21/2). Mata uang digital itu menguat di kisaran harga USD 39,261.20 per koin (+1,31 persen)
Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Wenti Ayu
BERITA TERKAIT
- Gandeng OKX, Standard Chartered Luncurkan Uji Coba Agunan Kripto
- Bitcoin Bertahan di Atas USD 80 Ribu, Investor Makin Optimistis
- Begini Tren Pergerakan Harga Kripto Selama Ramadan
- BLK 2025 Beri Edukasi untuk 10.000 Peserta, Perkuat Literasi Kripto Nasional
- Jangan Sampai Salah Strategi, Ini Perbedaan Trading Aktif & Investasi Pasif
- Ini Perbedaan Mata Uang Fiat & Bitcoin