Pasar Musik Lokal Bergairah
Kamis, 19 Maret 2009 – 10:50 WIB

Pasar Musik Lokal Bergairah
"Acara seperti SCTV Awards ini memang memancing kita untuk lebih kreatif dan giat berkarya," ujar penyanyi Rossa yang berharap mendapatkan penghargaan lagi tahun ini.
Baca Juga:
Saking banyaknya musisi baru yang muncul, menurut Bens, jika dituruti, bisa ada launching album setiap hari. Bahkan, musisi indie alias independen pun mulai berani muncul.
Maka, Rossa bertekad, selagi masih memiliki energi dan berjiwa muda, dirinya akan terus berusaha mendapatkan tempat di karir yang sudah dijalani 10 tahun lebih itu. "Sebagai orang muda yang punya energi besar kan harus berusaha untuk lebih baik, kreatif, dan dapat royalti yang lebih besar," katanya. (gen/tia)
JAKARTA- Banyaknya musisi baru yang bermunculan berefek terhadap penjualan kaset atau CD di Indonesia. Sebanyak 85 persen total penjualan produk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Disebut Sebagai Istri Durhaka, Paula Verhoeven: Saya Manusia Biasa...
- Inul Daratista Ungkap Kenangan dan Pesan Tidak Terlupakan dari Titiek Puspa
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Paula Verhoeven Difitnah