Pasar Remitansi Seksi, Bank Mandiri Incar Kenaikan 12 Persen
Selasa, 15 Mei 2018 – 09:40 WIB
”Secara umum, remitansi lebih tinggi sejalan dengan peningkatan jumlah nasabah dan perluasan jaringan Bank Mandiri,” ungkap Rohan.
Khusus untuk Hong Kong, kenaikan remitansi terdorong kenaikan upah minimum di wilayah tersebut pada September lalu.
Bank Mandiri juga sedang mengembangkan sistem untuk aplikasi pengiriman uang guna memudahkan transaksi.
”Tetapi, PMI dapat pula menggunakan aplikasi pengiriman uang maupun elektronik channel lainnya yang sudah dimiliki perusahaan yang bekerja sama dengan Bank Mandiri di negara tertentu untuk kemudahan transaksi remitansi,” jelas Rohan. (vir/c20/fal)
PT Bank Mandiri (Tbk) di Hong Kong serius menggarap pasar remitansi atau pengiriman uang pekerja migran Indonesia (PMI).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Bank Mandiri Dorong Tenun Tradisional Bali, Lombok, dan Kupang Menembus Pasar Global
- Bank Mandiri Tegaskan Komitmen Dorong Ekonomi Berkelanjutan di COP 29 Azerbaijan
- Bank Mandiri Memperkenalkan Livin’ Around the World Kepada Diaspora Indonesia di AS
- Efek Transformasi Digital, Bank Mandiri Borong Berbagai Penghargaan Internasional
- Tingkatkan Kenyamanan Bertransaksi, Bank Mandiri Hadirkan Layanan Verifikasi Bank Garansi
- Bank Mandiri Segera Bergerak Bantu Warga Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi di NTT