Pascademo Ricuh di DPR, Pospol Pejompongan Dibakar OTK

Pascademo Ricuh di DPR, Pospol Pejompongan Dibakar OTK
Kombes Zulpan mengomentari soal pembakaran Pospol Pejompongan, Jakarta Pusat. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

Sebelumnya, aksi unjuk rasa yang digelar BEM SI berujung ricuh.

Baca Juga: Ade Armando Babak Belur Dikeroyok Pedemo di DPR, Celananya Dipeloroti

Aksi itu juga mengakibatkan pegiat media sosial Ade Armando dan enam polisi menjadi korban pengeroyokan.(cr3/jpnn)

Pos polisi (Pospol) di Pejompongan, Jakarta Pusat dibakar orang tak dikenal pada Senin (11/4) sore


Redaktur : Budianto Hutahean
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News