Pasien Covid-19 yang Dirawat di RS Menurun, Kemenkes Ingatkan Hal ini
Untuk itu, dia menilai pelayanan di rumah sakit difokuskan untuk merawat pasien dengan kondisi yang paling membutuhkan sangat efektif.
"Harapannya, dengan makin banyak pasien kritis yang bisa ditangani dan terselamatkan maka rasio kematian akan bisa ditekan hingga seminimal mungkin," ujar Nadia.
Dia juga kembali mengimbau masyarakat untuk melakukan vaksinasi dosis lengkap untuk menjaga imunitas tubuh.
"Vaksinasi memberikan manfaat besar untuk mencegah pasien dirawat di rumah sakit dengan gejala sedang sampai berat," imbau Nadia.
Diketahui, gejala Omicron sebagian besar relatif lebih ringan dari gejala varian Delta sebelumnya.
Siti Nadia Tarmizi mengatakan diagnosa para ahli memperkirakan gejala ringan akibat varian Omicron disebabkan oleh vaksinasi di Indonesia sudah cukup tinggi. (mcr9/jpnn)
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengungkapkan data jumlah pasien Covid-19 yang dirawat di rumah sakit.
Redaktur : Yessy
Reporter : Dea Hardianingsih
- KTKI-P Laporkan Kebijakan Kemenkes, Wakil Presiden Diminta Turun Tangan
- Mobil Sukarelawan Andika-Hendi Tabrak Pohon di Semarang, 2 Orang Masuk RS
- Penyeragaman Kemasan Rokok Tanpa Identitas Merek Berisiko Rugikan Konsumen & Produsen
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Wujudkan Visi Prabowo, Ahmad Ali-AKA Bangun RS Lengkap dengan Dokter Spesialis di Pelosok
- Kasus Dengue Meningkat, Kemenkes dan Takeda Gencarkan Upaya Pencegahan