Pasien Positif Covid-19 di Makassar Bertambah
Senin, 11 Mei 2020 – 19:59 WIB

Ilustrasi Corona Covid-19. Foto: pixabay
"Bagaimana kita menghitung perencanaan ketahanan kesehatan. Karena tidak bisa lagi kita bicara sistem, tapi bagaimana penanganan kota dan sebagainya," tambah dia.
Sejauh ini, jumlah korban COVID-19 meninggal dunia baik yang positif maupun berstatus PDP yang dikubur di pemakaman khusus milik Pemprov Sulsel di Kelurahan Romang Polong, Kecamatan Somba Opu, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan.
Sudah ada 130 orang yang dikubur di pemakaman itu. Jumlah itu terdiri atas laki-laki 80 orang dan perempuan 50 orang. (antara/jpnn)
Jumlah pasien positif Coronavirus Disease (COVID-19) di Kota Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan tercatat pada Senin, 11 Mei 2020, bertambah.
Redaktur & Reporter : Fajar W Hermawan
BERITA TERKAIT
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya
- Trump Bikin Gebrakan Hari Pertama, Langsung Teken Keppres agar AS Keluar dari WHO
- Kasus Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Ada yang Anak-anak
- Usut Kasus Pengadaan APD Covid-19, KPK Periksa Song Sung Wook dan Agus Subarkah