Paskah Anggap Nunun Orang Baik
Karena Rajin Berderma dan Dituakan Masyarakat Sunda
Rabu, 21 Maret 2012 – 17:27 WIB

Paskah Suzetta menyalami Nunun Nurbaetie di Pengadilan Tipikor Jakarta, Rabu (21/3). Paskah dihadirkan sebagai saksi perkara travel cek pemilihan Deputi Gubernur Senior (DGS) BI. Foto : Arundono W/JPNN
JAKARTA - Mantan Ketua Komisi Keuangan dan Perbankan DPR, Paskah Suzetta, dihadirkan pada persidangan atas Nunun Nurbaetie di Pengadilan Tipikor Jakarta, Rabu (21/3). Paskah mengakui bahwa dirinya memang mengenal Nunun. Namun ia membantah jika dianggap pernah bertemu Nunun untuk membicarakan soal pemilihan Deputi Gubernur Senior (DGS) BI. Bahkan dengan tegas menepis anggapan pernah menerima travel cek dari Nunun melalui Arie Malangjudo, yang diserahkan lewat Hamka Yandhu.
Paskah mengatakan, dirinya pertama kali kenal Nunun pada1995, karena sama-sama tergabung dalam Paguyuban Pasundan. Namun mantan Menteri Negara Perencanaan Pembangunan Nasional dan Kepala Bappenas itu mengaku baru kenal Nunun secara pribadi pada tahun 2000-an.
Baca Juga:
"Saya kenal Bu Nunun. Saya mengenalnya sebagai seorang sosiawan, suka memberikan bantuan kepada masyarakat Jawa Barat," kata Paskah.
Baca Juga:
JAKARTA - Mantan Ketua Komisi Keuangan dan Perbankan DPR, Paskah Suzetta, dihadirkan pada persidangan atas Nunun Nurbaetie di Pengadilan Tipikor
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional