Pasokan Aman, H+3 Lebaran Harga Bahan Pangan Turun
Senin, 18 Juni 2018 – 18:26 WIB
Harga bawang merah di petani kabupaten Solok Rp 13.000, Bandung Rp 15.000, Cirebon Rp 17.000, Majalengka Rp 11,500, Indramayu Rp 15.000, Pati Rp 19.000, Demak Rp 16.000, Temanggung Rp 13.000, Brebes Rp 15.000, Malang Rp 12.000, Bondowoso Rp 10.000, Magetan Rp 17.000, Bima Rp 15.000, Bantaeng Rp 15.000 per kg. (jpnn)
Pasokan dan harga pangan pokok selama Ramadan hingga Lebaran, bahkan pascalebaran Idulfitri dapat dijaga aman dan stabil.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Petani Garut Siap Amankan Pasokan Cabai Selama Ramadan Hingga Idulfitri
- Alhamdulillah, Pasokan Cabai di Cianjur Dipastikan Aman Hingga Lebaran
- Hamdalah, Tasikmalaya Siap Dukung Kementan Jamin Pasokan Cabai Hingga Idulfitri
- Kementan Optimistis Stok Cabai Rawit Jelang Ramadan dan Lebaran Mencukupi
- Kementan Fokus Jaga Stabilitas Pasokan Harga Cabai Tiap Tahun
- Pastikan Stok Aman Jelang Lebaran, Kementan Pantau Langsung Panen Cabai di Temanggung