Pasokan Berkurang, Harga Gula Pasir dan Bawang Putih Melambung
Selasa, 10 Maret 2020 – 17:08 WIB
"Stok bawang putih beberapa minggu lalu sempat kosong di penjual, sehingga harganya melambung hingga mencapai Rp 60.000/kg," ujar Marni.
Begitu juga dengan minyak goreng curah saat ini dijual Rp 14.000/liter naik Rp 1.500 dari sebelumnya Rp 12.500/liter. Bahkan untuk minyak goreng kemasan sekitar Rp 16.000 - Rp 20.000/kg. (ant/mg8/jpnn)
Akibat pasokan berkurang, harga gula pasir di sejumlah pasar tradisional di Jakarta, dalam dua pekan terakhir, naik menjadi Rp 18.000 bahkan sampai Rp 20.000 per kilogram.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Gula Pasir Curah di Palembang Alami Kenaikan Pascalebaran
- Harga Gula Pasir Makin Tinggi, Barang Menghilang
- Gelar Verifikasi Data & Pengambilan Atribut Calon Pemudik, Jasa Raharja Berpesan Begini
- Tinjau Pasar di Jakarta, Mendag Sebut Harga Bapok Stabil, Tetapi...
- Menolak Lupa Persoalan Bawang Putih, Presiden Diminta Turun Tangan
- Pantauan Arus Mudik, 42.700 Penumpang Berangkat dari Pasar Stasiun Senen