Paspor Australia 'Berharga' Nomor 22 di Dunia, Swedia Nomor Satu
Kamis, 23 April 2015 – 07:32 WIB

Paspor Australia 'Berharga' Nomor 22 di Dunia, Swedia Nomor Satu
Untuk negara Asia, paspor paling berharga adalah Jepang di peringkat 13, Singapura (18) Malaysia (23) dan China di peringkat 47.
Paspor Indonesia tidak disebut dalam laporan tersebut.
Di peringkat terbawah adalah Afghanistan dimana paspor negara ini hanya diterima tanpa visa di 28 negara, dan diperlukan biaya $ 104 dolar dan itu berarti 183 jam kerja dengan upah minimum.
Anda bisa melihat laporan selengkapnya di sini. (http://www.goeuro.com/ultimate-passport-ranking)
Bila anda suka bepergian ke luar negeri, maka anda pasti mengerti pentingnya paspor sebagai dokumen perjalanan. Namun nilai paspor masing-masing
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 'Nangis Senangis-nangisnya': Pengalaman Bernyanyi di Depan Paus Fransiskus
- Perjalanan Jorge Mario Bergoglio Menjadi Paus Fransiskus
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia