Pastikan Kematian Saksi Kunci Kasus Suap DGS BI
Senin, 09 April 2012 – 21:12 WIB
Di hadapan majelis hakim yang diketuai Sudjatmiko itu, Linda menyatakan bahwa suaminya meninggal pada tahun 2007. "Meninggalnya waktu itu saya ga tahu itu (sudah) meninggal. Waktu saya dapati dia ga nafas, saya bawa dalam keadaan tidur ke RS Pondok Indah," kata Linda.
Setelah Ferry meninggal, kata Linda, suaminya lantas dikremasi. "Dikremasi di Marunda," tandasnya.
Majelis pun menanyakan tentang surat kematian Ferry Yen. "Dibuatkan (surat kematiannya)," ucap Linda.
JAKARTA - Istri almarhum Ferry Yen, Linda Suryadi, dihadirkan pada persidangan atas Nunun Nurbaetie di Pengadilan Tipikor Jakarta, Senin (9/4). Kesaksian
BERITA TERKAIT
- 410 Personel Brimob Terima Satya Lencana Dharma Nugraha, Penghargaan Apakah Itu?
- Ada Kontroversi di Kasus Polisi Tembak Siswa SMK, Komnas HAM Angkat Bicara
- IMDE Gelar Kuliah Umum Bertema Tips dan Trik Wawancara Tokoh
- KPK Lanjutkan Penyidikan Kepada Karna Suswandi
- Kementerian LH Tutup Pembuangan Sampah Ilegal di Bekasi
- LBH Semarang Sebut Penembakan Sewenang-wenang oleh Polisi Tidak Bisa Dibenarkan apa pun Alasannya