Pastikan Kesiapan Raja Ampat jadi Lokasi Sail Indonesia 2014

Marcus menyebut lokasi yang layak untuk penyelenggaraan Sail Indonesia 2014 di Raja Ampat adalah Pantai Waisai Torang Cinta. "Kami siap untuk menjadi tuan rumah Sail Raja Ampat dan menyukseskan acara itu," ucapnya.
Sedangkan Menko Kesra Agung Laksono menjelaskan, berbagai agenda akan mengisi kegiatan Sail Indonesia 2014 di Raja Ampat. Karenanya Agung mengharapkan agar Raja Ampat benar-benar siap menjadi tan rumah Sail Indonesia 2014.
Agung pun menegaskan bahwa pemerintah akan membantu pembangunan infrastruktur pendukung. Harapannya, agar tingkat kesejahteraan masyarakat Raja Ampat juga terangkat.
"Meningkatkan pariwisata tapi tanpa memberikan kontribusi nyata akan menjadi sia-sia. Pemerintah pusat membantu proses infrastruktur demi menjadikan Raja Ampat sebagai tujuan wisata dunia," tegasnya.(jpnn)
JAKARTA - Kawasan Raja Ampat pada Juni tahun depan akan menjadi lokasi penyelenggaraan Sail Indonesia. Even berskala internasional itu diharapkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Elite PKS Bertemu Petinggi Gerindra, Terlihat Santai Penuh Kehangatan, Dasco: Silaturahmi
- Kunjungi Kalteng, Menhut: Gambut Sebangau Penting Bagi Iklim Global
- BPKN Sebut Kebijakan Gubernur Bali Soal AMDK di Bawah 1 Liter Beri Dampak Negatif
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Soeharto Memenuhi Kriteria Jadi Pahlawan Nasional, tetapi Terganjal Hal Ini
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine