Pastikan Michael Essien Hadiri Launching Liga 1
Senin, 10 April 2017 – 08:49 WIB

Marquee player Persib Bandung Michael Essien diturunkan pada pertandingan persahabatan melawan Bali United di Stadion GBLA, Gedebage, Kota Bandung, Sabtu (8/4). Persib dikalahkan Bali United dengan skor 2-1. Foto: Amri Rachman Dzulfikri/Jabar Ekspres
"Kalau dari Persib, sudah pasti Essien yang hadir. Kami berharap juga ada Odemwingie. Tapi, kami belum mendapat konfrimasi dari manajemen Madura," papar dia. (ben)
Baca Juga:
Tapi, lima hari sebelum laga tersebut berlangsung, Operator kompetisi Liga 1, PT LIB (Liga Indonesia Baru), akan memperkenalkan semua jersey dari
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Borneo FC Vs Persib Bandung 2-2, Lihat Klasemen Liga 1
- Pelatih Borneo FC Bongkar Semua Kekuatan Persib Bandung
- Persib Andalkan Pemain Muda Demi Hadapi Borneo FC di Stadion Segiri
- Kalau Borneo FC Seperti Ini, Persib Bandung Bisa Gigit Jari
- Dipastikan Absen, Marc Klok Tetap Dibawa saat Persib Jumpa Borneo FC, Kenapa?
- PSS Sleman Mengantongi Kelemahan PSBS Biak, Napi Bongkar Wajib Waspada