Pastikan Setiap PNS Punya Kerjaan
Untuk Penghitungan Tunjangan Kinerja
Kamis, 08 Juli 2010 – 00:20 WIB

Pastikan Setiap PNS Punya Kerjaan
Menurut mantan Gubernur Sulawesi Utara yang pernah menjadi Ketua Komisi II DPR itu, semua PNS di Kementrian yang dipimpinnya telah mendapatkan job sesuai jabatan masing-masing. Sehingga, untuk dasar pemberian tunjangan kinerja nanti, semuanya jadi terukur.
"Saya ingin Kementerian PAN&RB menjadi contoh bagi instansi lain. Reformasi birokrasi bukan hanya restrukturisasi saja tapi juga perubahan ketatalaksanaan," pungkasnya. (esy/jpnn)
JAKARTA - Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN&RB) akan memastikan bahwa setiap Pegawai Negeri Sipil (PNS) punya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri
- 3 Hakim Kasus Suap Pembebasan Ronald Tannur Dituntut Penjara Sebegini
- Korban Dokter Kandungan Cabul di Garut Bertambah, Polisi Lakukan Pendalaman
- Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2 Jangan Coba 'Main Mata' dengan Honorer
- PT SMI - eMudhra Berkolaborasi Hadirkan Identitas Digital dan Keamanan Siber Terlengkap di Indonesia
- Desa Mukti Sari Memanfaatkan Limbah Ternak untuk Kemandirian Energi