Pastikan tak Ada Kaitan dengan Isu Panama Papers
Kamis, 27 April 2017 – 08:43 WIB
Moermahadi Soerja Djanegara (kedua kanan) dan Bahrullah Akbar (kanan), ketua dan wakil ketua Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) periode 2017-2022 saat diambil sumpahnya di Gedung MA, Jakarta, Rabu (26/4). FOTO: MIFTAHULHAYAT/Jawa Pos/JPNN.com
Pria yang sebelumnya dipercaya sebagai salah seorang komisioner BPK itu pun memastikan komitmen instansinya untuk menjaga martabat BPK.
Apabila diketahui salah satu bagian dalam tubuh BPK terlibat kasus yang melanggar hukum ketika menjalankan tugas, BPK akan bertindak tegas. ”Kalau memang ada itu. Harus dibawa ke Majelis Kehormatan Kode Etik (MKKE) BPK,” terang Moermahadi. (syn/)
Moermahadi Soerja Djanegara dan Bahrullah Akbar resmi menduduki kursi ketua dan wakil ketua Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Endus Kerugian Negara, Dedi Mulyadi Minta BPK Audit PTPN dan Perhutani
- Danantara Audit
- Hardjuno Wiwoho: Tiga Syarat agar Danantara Bisa Dipercaya, Salah Satunya Hukuman Mati untuk Koruptor
- Sidang Korupsi Retrofit, Ahli: Tidak Ada Keterkaitan antara Kerugian Negara dan BUMN
- Pertamax Oplos
- BPK Diminta Pertimbangkan Revisi UU BUMN terkait Pengawasan Uang Negara