Pastor Diserang saat Hendak Bacakan Injil
Senin, 29 Agustus 2016 – 13:22 WIB

Pastor Albert Pandiangan tangannya terluka. Foto: Ist/Sumut Pos
Tak lama kemudian, ratusan jemaat yang melihat Ivan berlari ke arah pastor Albert Pandiangan, berusaha melindungi. Kemudian, beberapa di antara jemaat pun menghubungi polisi.
Diduga bom sempat meledak ketika pelaku berusaha mendekati korbannya. Sekitar pukul 09.00 WIB, polisi tiba di lokasi kejadian yang kemudian langsung mengamankan pelaku. (ted/ain/amr/adz/sam/jpnn)
MEDAN – Motif upaya aksi bom bunuh diri di Gereja Katolik Stasi Santo Yosep, Jalan Dr Masyur, menghebohkan Kota Medan, Minggu (28/8) pagi,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki