Pasukan Bersenjata Dikirim ke Pulau Maratua, Ada Penembak Jitu
Untuk kelengkapan dia menyebutkan para personel Brimob dilengkapi senjata laras panjang AK 101 dan senjata otomatis RDP.
Selain itu, personel yang diberangkatkan adalah personel yang memiliki keahlian menyelam dan penembak jitu.
“Tugas kami di sana (Maratua) adalah patroli air dan darat, kemudian sosialisasikan dengan masyarakat di sana untuk mengantisipasi adanya mereka (kelompok bersenjata) sembunyi,” jelasnya., seperti dilaporkan Berau Post (Jawa Pos Group).
Di Nunukan, antisipasi terhadap masuknya kelompok bersenjata dari wilayah Filipina juga terus dilakukan.
Kemarin, misalnya. Tim gabungan dari pihak keamanan dan pemerintahan melakukan pemeriksaan di Pelabuhan Tunon Taka.
“Tim gabungan terus waspada dengan melakukan serangkaian operasi-operasi gabungan di sejumlah lokasi,” ujar Sukarnain, staf Dinas Komunikasi, Informasi dan Statistik (Diskominfotik) Nunukan. (mrs/*/ams/fen)
Sebanyak 20 personel Brimob bersenjata lengkap dari Detasemen C Pelopor diberangkatkan ke Pulau Maratua, Kabupaten Berau, Kaltim, kemarin (8/6).
Redaktur & Reporter : Soetomo
- Ini Lho Isi Surat JAD soal Teror Bom Panci di Kampus Unpar, Cermati Kalimatnya
- Menyerang Brimob, Jaksa Agung Sedang Cuci Tangan di Kasus Timah dan Tom Lembong?
- Jenderal Sigit Puji Brimob yang Bebaskan Pilot Susi Air dari Penyanderaan KKB
- Bantah Pengepungan Kejagung, Dankorbrimob: Tidak Ada yang Superior Di Republik Ini
- Pendukung Paslon Ricuh di Dekat Lokasi Debat Pilgub Sulsel, Brimob Terluka
- Pj Gubernur Kaltim Pengin Ubah Maratua Menjadi Destinasi Wisata Premium Kaltim