Pasukan Garuda Obati Masyarakat Lebanon Selatan
Minggu, 14 Juli 2013 – 06:08 WIB

Pasukan Garuda Obati Masyarakat Lebanon Selatan
JAKARTA---Bulan Ramadan dimandaatkan sebaik-baiknya oleh pasukan TNI yang sedang bertugas di Lebanon Selatan. Mereka melakukan pelayanan kesehatan di 13 desa. Menurut Sundoko, itu merupakan kegiatan teritorial atau CIMIC (Civil Military Cooperation) Satgas Indobatt Konga XXIII/UNIFIL (United Nations Interim Force In Lebanon). ”Banyak dari pasien lokal yang merasa senang dengan kegiatan medis seperti yang dilakukan oleh dokter satgas,” kata perwira asal Semarang, Jawa Tengah ini.
”Kegiatan ini kami lakukan karena di wilayah mereka ada keterbatasan sarana medis. Terutama yang ada di desa-desa,” kata perwira penerangan Kontingen Garuda XXIII-G Lettu Sundoko pada Jawa Pos melalui komunikasi email kemarin (13/7).
Tim medis Indonesia battalion (Indobatt) yang beranggotakan satu regu tersebut senantiasa berpindah tempat untuk memberikan pertolongan kepada masyarakat setempat sesuai jadwal waktu medical camp yang telah diatur. Misalnya yang dilakukan tim Garuda di Kantor Balai Desa Deir Seriane, Lebanon Selatan.
Baca Juga:
JAKARTA---Bulan Ramadan dimandaatkan sebaik-baiknya oleh pasukan TNI yang sedang bertugas di Lebanon Selatan. Mereka melakukan pelayanan kesehatan
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus