Pasukan Ouattara Rebut Istana Presiden
Rabu, 06 April 2011 – 21:49 WIB

Pasukan Ouattara Rebut Istana Presiden
Prediksi yang sama diungkapkan Menteri Pertahanan Prancis Gerard Longuet dalam jumpa pers kemarin. Dia berjanji akan menyelesaikan krisis politik di negara bekas jajahan Prancis itu dalam hitungan jam. Sebab, Gbagbo yang kini terkurung di dalam bungker bersama keluarganya, sudah kehilangan dukungan. Apalagi, sekarang, dia tak bisa melarikan diri. (AP/hep)
ABIDJAN - Ketegangan masih meliputi Pantai Gading. Posisi Laurent Gbago, pemimpin yang ngotot bertahan di kursi presiden meski kalah dalam pilpres,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi