Pasutri Ditemukan Tak Bernyawa di Saluran Parit, Kondisi Mengenaskan
Minggu, 19 Juni 2022 – 19:46 WIB

Polisi melakukan olah TKP di lokasi kejadian. Ilustrasi. Foto: dok.JPNN.com
"Keduanya terkapar di dalam parit,” terangnya.
Saksi kemudian meminta pertolongan warga untuk menghubungi aparat desa setempat dan polisi.
Tidak lama kemudian anggota polisi datang mengamankan lokasi dengan memasang garis polisi.
"Keduanya langsung dievakuasi dan jenazahnya dibawa ke Muara Telang kampung halamannya,” tambah Sigit.
Kedua korban sendiri diduga mencari ikan dengan menggunakan alat setrum yang tersambung langsung dengan aliran listrik PLN.
Baca Juga: Inilah Tampang Mbak Rina, Dia Akhirnya Ditangkap di Rumah Orang Tua, Duh Malunya
Keluarga korban sendiri sudah membuat surat pernyataan yang isinya tidak akan menuntut siapa pun atas kejadian ini.(qda/sumeks)
Sepasang suami istri di Kecamatan Talang Kelapa, Banyuasin, Sumsel, bernama Nasrun (50) dan Kupik Subaida (43), ditemukan tewas mengenaskan, Jumat (17/6) malam
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Oknum Polisi Penganiaya Mantan Pacar di Palembang Dinyatakan Positif Narkoba
- BKBK Jadi Cara Herman Deru Dorong Percepatan Pembangunan Infrasturktur Lahat
- Satu Korban Perahu Getek Terbalik di Sungai Musi Ditemukan, 1 Lagi Masih Dicari
- Curi Rokok di Ruko, Pria Ini Ditangkap Polisi
- Sekda Sumsel & Wamen Koperasi RI Resmikan Pembentukan Koperasi Merah Puti Ponpes Al Ittifaqiah
- Herman Deru Resmi Menyalakan Listrik PLN di Lima Desa di Keluang Muba