Pasutri Lansia Tewas Terpanggang dalam Kebakaran 3 Unit Ruko di Singkawang
Rabu, 14 April 2021 – 15:31 WIB

Petugas damkar berusaha mengevakuasi mayar kedua lansia yang terbakar dalam musibah kebakaran ruko di Singkawang. Foto: Rudi/antara
Maka perlu kerja sama semua pihak dan dinas terkait bagaimana ke depannya agar lebih baik dalam melakukan penanganan kebakaran.
"Perlu evaluasi agar ada langkah tercepat dalam menangani kebakaran apabila terjadi," ungkapnya.
Menurut Tjhai Chui Mie, korban tewas meninggalkan belasan anaknya.
"Tiga orang anaknya ada di Singkawang, sedangkan yang lainnya ada di Hongkong dan Jakarta," jelasnya.
Baca Juga: Brigadir AG dan Briptu DK Dipecat, Kapolres: Perbuatan Mereka Sudah Tak Bisa Ditolerir
Hingga kini, Polres Singkawang masih melakukan penyelidikan untuk mengetahui penyebab kebakaran tersebut.(antara/jpnn)
Pasangan suami istri lanjut usia tewas terpanggang dalam musibah kebakaran tiga unit ruko di Jalan Pangeran Diponegoro, Kota Singkawang, Kalimantan Barat, Senin (12/4/2021) pagi. Kedua korban adalah Chin Thit Cen, 77, dan Lim Kim Fa, 76.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Anggota DPRD Tersangka Korupsi Pengadaan Tanah Bank Kalbar Segera Disidang
- Penyelundupan Pakaian Bekas dari Malaysia di Perbatasan Kalbar Digagalkan Petugas
- Banjir Merendam 8.016 Rumah Warga di Sambas
- Bea Cukai dan TNI Terus Bersinergi Memperkuat Pengawasan di Jatim dan Kalbar
- Sambut Imlek dan Cap Go Meh, Santo Yosep Singkawang Group Bikin Replika 9 Naga