Pasutri Minum Sianida Sebelum Tewas Berpelukan
Sabtu, 08 September 2018 – 12:53 WIB
Setelah ketiganya bertemu, Rasit meminta dua gelas plastik ke kantin lapas. Ketiganya kemudian duduk di karpet dalam ruang tunggu itu.
Rasit menuang isi botol yang dibawanya ke dua gelas plastik. Satu untuk dirinya, satu lagi diberikannya kepada Fatimah.
Rasit dan Fatimah meminumnya bersamaan dalam posisi berpelukan. Keduanya tewas seketika. (was/aro/c9/end/jpnn)
Polisi sedang menelusuri asal usul sianida yang bisa masuk lapas dan dipakai pasutri untuk bunuh diri.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Seorang Pegawai Bank Diduga Bunuh Diri di Tol Pekanbaru-Dumai, Begini Kronologinya
- Mantan Menhan Ini Mencoba Bunuh Diri
- Tahanan Ditemukan Tewas Tergantung di Rutan Kejari Batam, Petugas Dengar Ada Teriakan
- Mahasiswa ITB Diduga Bunuh Diri, Lompat dari Lantai 27 Apartemen
- Pasutri Pekanbaru Kehilangan Uang Rp 3,2 Miliar di Bank
- Sedih Kehilangan Anak, Tamara Tyasmara Nyaris Loncat dari Lantai Dua