Patahnya Rekor Mr.Trap
Selasa, 12 Juni 2012 – 06:45 WIB
POZNAN - Kedigdayaan Irlandia dalam 17 pertandingan akhirnya runtuh juga. Senin (11/6) WIB di Stadion Miejski Poznan Polandia, Robbie keane dkk dipaksa menelan pil pahit berupa kekalahan dengan skor 1-3 atas Kroasia. Kekalahan ini membuat Irlandia untuk sementara menghuni dasar klasemen grup C. Harus diakui gol cepat Mandzukic saat laga berjalan tiga menit berhasil membenamkan mental bertanding Irlandia. Diawali dari crossing Dario Srna dari sisi kanan penyerangan Kroasia lalu diakhiri dengan dingin oleh striker Vfl Wolfsburg itu lewat tandukan kepala.
Tiga gol Kroasia kemarin dihasilkan Mario Mandzukic pada menit ke-3 dan 48" serta Nikica Jelavic (43"). Sedang gol hiburan Irlandia kemarin dicetak Sean St. Ledger (19").
Baca Juga:
Nah, penampilan Irlandia kemarin terbilang antiklimaks. Lini pertahanan Irlandia yang pada Prakualifikasi Euro begitu sulit ditembus, kebobolan tujuh gol dalam sepuluh laga (0,7 gol per laga), seolah hilang tak berbekas. Duet St.Ledger-Richard Dunne di jantung pertahanan Irlandia terlihat rapuh.
Baca Juga:
POZNAN - Kedigdayaan Irlandia dalam 17 pertandingan akhirnya runtuh juga. Senin (11/6) WIB di Stadion Miejski Poznan Polandia, Robbie keane dkk dipaksa
BERITA TERKAIT
- Link Live Streaming Duel Panas Satria Muda vs Kesatria Bengawan Solo Malam Ini!
- Belum Terkalahkan di Proliga 2025, Popsivo Polwan Enggan Jemawa
- Proliga 2025: Gebuk Livin Mandiri, Popsivo Polwan Lanjutkan Tren tak Terkalahkan
- Kalah dari Malut United, Persebaya Payah! 3 Laga Nol Poin
- PSBS Biak Andalkan Striker Baru untuk Curi Poin dari Markas PSM Makassar
- Proliga 2025: Link Live Streaming Gresik Petrokimia Vs Electric PLN Sore Ini!