Paten Turunkan Gula Darah Tinggi, 5 Herbal Alami Ini Mudah Didapatkan dan Murah
Minggu, 06 Februari 2022 – 06:40 WIB

Berikut daftar lima herbal alami yang ampuh menurunkan gula darah. Foto: Pixabay
Rebus beberapa batang kayu manis untuk mendapatkan sari patinya.
2. Daun Mangga
Daun mangga mudah didapatkan, bahkan cukup murah.
Rebusan duan mangga mampu menurunkan gula darah tinggi jika dikonsumsi dalam keadaan perut kosong.
Rebus beberapa lembar dan tungu hingga hangat baru dikonsumsi.
3. Ginseng Merah
Ginseng merah adalah salah satu pengobatan tradisional China sejak berabad-abad lalu.
Herbal alami ini paling paten mengontol gula darah.
Ginseng merah mampu mengontrol glikemik, meningkatkan fungsi sel pankreas dan meningkatkan gula darah dari jaringan.
Hal itu akan menurunkan HbA1C.
Dikutip dari Genpi.co berikut daftar lima herbal alami yang ampuh menurunkan gula darah:
BERITA TERKAIT
- Turunkan Gula Darah dengan Rutin Mengonsumsi 5 Minuman Herbal Ini
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- Hadirkan Program Cek Segitiga, Dexa Medica: Banyak Anak Muda Punya Kolesterol Tinggi
- 7 Buah Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Musim Hujan
- Khusus Penderita Diabetes, Ini 4 Camilan Manis yang Aman untuk Anda Konsumsi
- Pertama di Indonesia, JEC Hadirkan One-Stop Service Kesehatan Mata Anak