Patrialis Tempatkan Pejabat Fungsional di BNN
Selasa, 28 Juni 2011 – 22:00 WIB

Patrialis Tempatkan Pejabat Fungsional di BNN
Untuk diketahui, langkah-langkah yang sedang dilakukan oleh Kemenkumham dan BNN bertolak dari kerusuhan yang terjadi di LP Kerobokan Bali, Sabtu (25/6) dini hari. Saat itu, Tim BNN yang dipimpin Direktur Narkotika Alami Brigjen Pol Benny Mamoto hendak menangkap narapidana yang diduga menjadi bandar narkoba dan mengendalikan bisnisnya dari penjara, yaitu AR alias Riyadi.
Namun upaya penangkapan terhadap bekas anggota Densus 88 yang dibarengi dengan penggeledahan itu berunjung ricuh akibat provokasi dari seorang narapidana. Melihat situasi yang tidak memungkinkan, BNN membatalkan penangkapanan pada Riyadi. Sementara dari kerusuhan tersebut, sejumlah narapidana merusak fasilitas LP.(gel/jpnn)
JAKARTA — Guna menghindari terulangnya kerusuhan di Lembaga Pemasyarakatan (LP) Kelas IIA Kerobokan Bali karena ada razia oleh petugas Badan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Tanggapan Wamenaker Soal Ramai Demo Mitra Grab
- Kunker ke Kalteng, Menhut Ungkap Pesan Prabowo Terkait Revitalisasi Usaha Kehutanan
- Ismahi Gelar Diskusi Publik Tentang Dominus Litis Dalam RUU KUHAP
- Danone Aqua Berkomitmen Implementasikan Permen LH Soal Pembayaran Jasa Lingkungan
- Menteri Hanif Faisol Keluarkan Aturan Pembayaran Jasa Lingkungan
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim