Patroli Siber Bea Cukai Batam Gagalkan Penyelundupan Ribuan Obat-obatan Terlarang
Senin, 11 April 2022 – 22:23 WIB

Bea Cukai mengamankan barang bukti berupa ribuan butir obat-obatan terlarang yang gagal diselundupkan. Foto: Dokumentasi Humas Bea Cukai
Undani menegaskan terhadap barang bukti telah diterbitkan surat bukti penindakan.
"Selanjutnya Bea Cukai berkoordinasi dengan kepolisian dengan menyerahkan barang bukti penindakan guna proses lebih lanjut," pungkasnya. (mrk/jpnn)
Patroli siber yang gencar dilaksanakan Bea Cukai Batam membuahkan hasil. Penyelundupan ribuan butir obat-obatan terlarang digagalkan
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Polisi Bongkar Home Industry Tembakau Sintetis di Cimahi
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor