Pattinson Bosan Jadi Edward Cullen
Selasa, 29 Mei 2012 – 21:39 WIB

Pattinson Bosan Jadi Edward Cullen
Robert yang akan tampil sebagai Edward Cullen di dalam Twilight Saga : Breaking Dawn – Part 2 di bioskop pada 16 November 2012 mendatang bersama Kristen Stewart (Bella Swan) dan Taylor Lautner (Jacob Black) ini, tengah merencanakan proyek selanjutnya.
“Aku tidak akan bermain untuk film yang ditonton oleh para remaja lagi,” serunya. (cha/jpnn)
ROBERT Pattinson merasa bosan berakting di film Twilight Saga. Ia mengaku lelah dan kehabisan tenaga untuk menyelesaikan sekuel terakhir film tersebut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Disebut Sebagai Istri Durhaka, Paula Verhoeven: Saya Manusia Biasa...
- Inul Daratista Ungkap Kenangan dan Pesan Tidak Terlupakan dari Titiek Puspa
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Paula Verhoeven Difitnah
- Terikat Jalan Setan, Ketika Dunia Gaib Menembus Peradaban Modern
- Revelino Sebut Lisa Mariana Menghilang setelah Mengaku Hamil