Patuhi Aturan, Kementan Tunda Keberangkatan Peserta Magang ke Jepang
Dia menjelaskan bahwa pada 2021 ini BPPSDMP juga memperoleh informasi mengenai pelatihan di Korea, sehingga dilakukan inisiasi terkait pelatihan yang rencana dilakukan selama 90 hari itu.
Informasi terkait peluang ini juga telah disampaikan kepada 30 peserta pelatihan magang ke Jepang dan ada 28 peserta yang bersedia dan mendaftar atas kemauannya sendiri.
Dari 28 calon peserta itu, kata Lely, telah terpilih 12 peserta yang akan diberangkatkan ke Jakarta untuk memperoleh pembekalan dan persiapan bahasa.
"Kita semua berharap pandemi ini bisa segera usai, sehingga kita bisa memberangkatkan petani muda kita melakukan magang, baik ke Jepang maupun di negara lainnya," pungkas Lely. (*/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Penundaaan magang petani muda ke Jepang dilakukan terkait kebijakan pandemi di Indonesia maupun negara tujuan.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Pj Gubernur Sumut Jajaki Kerja Sama Pendidikan dan Perdagangan dengan Jepang
- Prediksi Ranking FIFA Timnas Indonesia Setelah Dihajar Jepang
- Jepang Memberi Timnas Indonesia Pelajaran Bermain Sepak Bola
- Timnas Indonesia vs Jepang: Samurai Biru Melukai Garuda
- Presiden Timor Leste Jose Ramos Horta Ikut Nobar Laga Indonesia vs Jepang
- Timnas Indonsia vs Jepang: Mampukah Garuda Mematahkan Samurai Biru?