Paul Pierce Pulih, Inspirasi Victory Boston Celtics
Rabu, 12 November 2008 – 13:58 WIB

Paul Pierce Pulih, Inspirasi Victory Boston Celtics
''Senang rasanya ketika Superman (Pierce, Red) bisa menampilkan permainan terbaiknya,'' puji rekan setim Pierce, Kevin Garnett. Garnett menyumbangkan 21 poin plus 10 rebound, sedangkan Ray Allen 19 poin.
Sebelum Pierce panas, ribuan fans Celtics yang memadati TD Banknorth Garden dibuat deg-degan. Pada paro waktu pertama, mereka hanya mendulang 36 poin, jauh lebih sedikit dibandingkan paro waktu kedua, 58 poin.
Di kubu Raptors, Jermaine O'Neal menjadi pendulang poin tertinggi dengan 23 poin dan 11 rebound. Anthony Parker menambah 15 poin, sedangkan Jason Kapono menyumbangkan 14 poin.
''Pada kuarter keempat, mereka (Celtics, Red) memiliki akurasi tembakan yang lebih baik. Ray, Paul, dan pemain lain memiliki kekompakan yang sangat baik,'' puji O'Neal. Dengan sukses tersebut, Boston Celtics menjadi tim yang mengoleksi kemenangan terbanyak pada pekan pertama NBA musim 2008-2009 (7-1). (nar/ang)
BOSTON - Sebagai kapten tim, Paul Pierce memiliki tanggung jawab untuk bermain di atas rata-rata. Setelah hampir sepekan tampil buruk, pemain berjuluk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Persib Menang dari Bali United, tetapi Bojan Hodak Kurang Puas
- Persib Vs Bali United 2-1: Mengejutkan, Teco Mengundurkan Diri
- Bermental Juara, Persib Bangkit di Hadapan Bali United
- Fantastis! Persib Menang Comeback dari Bali United
- Persib Vs Bali United 0-1 di Babak Pertama, Beckham Lolos dari Kartu Merah
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI