Paus Kecam Tragedi Bom Nigeria

Paus Kecam Tragedi Bom Nigeria
Paus Kecam Tragedi Bom Nigeria
"Kami mengutuk kekerasan tak berperikemanusiaan dan hilangnya nyawa manusia di Hari Natal tersebut. Kami mengucapkan bela sungkawa kepada keluarga yang ditinggalkan dan orang-orang terkasih mereka,"ujarnya.

    

Obama memonitor kejadian tersebut dari Hawaii, di mana bersama keluarganya sedang berlibur. Gedung Putih menyatakan, telah melakukan kontak dengan koleganya di Nigeria dan berjanji akan membantu menyeret pelakunya mempertanggungjawabkan tindakannya.(cak/ami)

    

Presiden Prancis Nicolas Sarkozy mengekspresikan rasa solidaritasnya kepada Nigeria dalam melawan terorisme. Sementara Menteri Luar Negeri Jerman Guido Westerwelle menyatakan "meski tengah merayakan Hari Natal, dunia tetap bersatu melawan terorisme".

    

Menteri Luar Negeri Inggris Willam Gague menyebut serangan tersebut sebagai tindakan pecundang. "Itu adalah serangan pengecut terhadap keluarga yang berkumpul dalam suasana damai dan tengah beribadah untuk merayakan hari yang menyimbolkan harmoni serta persaudaraan dengan sesama. Saya menyatakan bela sungkawa kepada korban tewas dan luka," tandasnya.     

    

VATICAN CITY- Serangan bom Natal di Nigeria yang menewaskan 40 orang langsung menuai kecaman dari dunia internasional. Paus Benedictus XVI menyebut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News