PB PASI: Target SEA Games? Tunggu 2-3 Bulan Lagi
Kamis, 21 Februari 2013 – 20:45 WIB

PB PASI: Target SEA Games? Tunggu 2-3 Bulan Lagi
JAKARTA - PB PASI mengaku belum memiliki kalkulasi medali yang ingin diraih di SEA Games 2013 mendatang. Alasannya, hingga kini mereka belum melakukan Pelatnas secara intensif. Para atlet yang diproyeksikan menghuni Pelatnas saat ini masih berlatih di daerahnya masing-masing. "Tunggu sampai 2-3 bulan setelah latihan. Kami baru bisa mengkalkulasi perolehan medali," terang pria asal Solo, Jateng tersebut. Optimisme PB PASI terdongkrak setelah melihat penampilan para atletnya di SEA Games 2011 lalu.
Wakabid Binpres PB PASI Paulus Lay mengatakan, peluang untuk mendapatkan banyak medali emas tetap terbuka lebar. "Kan memang harus optimistis. Jangan pesimistis. Semua hal masih bisa dicapai," terang Paulus kepada JPNN di Jakarta (21/2) tadi.
Baca Juga:
Pria berkaca mata tersebut mengatakan, PB PASI baru bisa melihat potensi para atlet setelah Pelatnas berjalan dengan intensif. Artinya, kans bisa terlihat ketika para atlet sudah berlatih dalam waktu yang cukup lama. Mengenai hal itu, Paulus menyatakan membutuhkan waktu guna memetakan proyeksi medali di multieven dua tahunan tersebut.
Baca Juga:
JAKARTA - PB PASI mengaku belum memiliki kalkulasi medali yang ingin diraih di SEA Games 2013 mendatang. Alasannya, hingga kini mereka belum melakukan
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025