Seleksi Nasional Panahan Tahap 2
PB Perpani dan Djarum Foundation Berkolaborasi Jaring Atlet Panahan Terbaik Indonesia
Senin, 18 November 2024 – 13:02 WIB
RECURVE 70 METER PUTRA:
1. Ahmad Khoirul Baasith - Jawa Barat
2. Riau Ega Agata - Jawa Timur
3. Rm. Gusti Fazli Kertinegoro - Bali
4. Alviyanto Bagas Prastyadi - Jawa Tengah
RECURVE 70 METER PUTRI:
1. Diananda Choirunisa - Jawa Timur
2. Syifa Nur Afifah Kamal - Jawa Barat
3. Ayu Mareta Dyasari - Jawa Timur
4. Fathiyya Erista Maharani - Jawa Tengah
PB Perpani berkolaborasi dengan Bakti Olahraga Djarum Foundation dan HYDROPLUS menyelenggarakan Seleknas Panahan Tahap 2 Kudus, Jawa Tengah, Jumat-Minggu.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Menjelang Perayaan HUT Kemerdekaan, Tim Indonesia Mendominasi Kejuaraan Panahan Berkuda di Thailand
- Atlet Panahan Berkuda Asal Indonesia Meraih Juara Tiga di Moskow
- Atlet Panahan Asal Kota Bandung Bakal Debut di Olimpiade Paris 2024
- Dara Arafah Ajak Teman-teman Mencoba Memanah, Seru Banget
- Muhammad Yahya Ayyash Meraih Peringkat Tiga pada Kejuaraan Dunia Panahan Berkuda
- Cari Bibit Pesepak Bola Putri, Soccer Challenge 2024 Digelar di 8 Kota