PBB: Negara Berkembang Dongkrak Populasi Penduduk Dunia
Minggu, 16 Juni 2013 – 23:30 WIB
"Sebagian besar kenaikan itu secara menyeluruh antara sekarang dan 2050 diperkirakan akan terjadi di Afrika dan di negara-negara yang populasinya besar seperti India, Indonesia, Pakistan, Filipina, dan Amerika," ujarnya.
Baca Juga:
Meski China adalah negara terpada penduduknya di dunia saat ini (hampir 1,4 miliar orang), namun dengan proyek-proyek PBB di sana, kemungkinan India bakal melampaui China dalam waktu sekitar 15 tahun.
"Di sisi lain, ada kekhawatiran tentang pertumbuhan yang cepat di negara-negara dengan kesuburan yang tinggi. Ini memunculkan kekhawatiran tentang keberlanjutan populasi tersebut, kemampuan untuk memberi makan populasi dan untuk memberikan standar hidup yang akan dianggap diterima," pungkasnya. (esy/jpnn)
JENEWA - Sebuah laporan baru yang dirilis PBB memperkirakan negara-negara berkembang akan menjadi penyumbang meledaknya jumlah penduduk dunia pada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer