PBSI Menggelar Turnamen Bulu Tangkis Piala Presiden 2022 untuk Pertama Kali, Ini Jadwalnya
Senin, 25 Juli 2022 – 18:14 WIB
Tidak hanya Adaro, penyedia alat-alat olahraga dari dalam negeri yakni Fly Power juga turut mendukung dengan menyediakan shuttlecock, karpet pertandingan, serta baju ofisial.
Ada sekitar 620 pebulu tangkis dari 30 provinsi yang berpartisipasi aktif mengikuti turnamen yang diperuntukan untuk kelompok anak-anak (KU-13), kelompok pemula (KU-15) dan kelompok remaja (KU-17) tersebut.
Nantinya, pemenang dan provinsi yang paling banyak mengoleksi medali emas akan mendapatkan hadiah total Rp 1,5 miliar dan piala bergilir yang didesain khusus oleh seniman asal Garut. (mcr16/jpnn)
PBSI menggelar turnamen bulu tangkis bertajuk Piala Presiden 2022 untuk pertama kalinya.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Pengumuman Pelatih Telah Dilakukan, Pemanggilan Pemain Pelatnas PBSI Mulai Senin
- Pelatnas Cipayung Mencari Pelatih Baru, Para Legenda Langsung Turun Gunung
- Pelatnas Cipayung Mencari Pelatih Baru, Para Legenda Langsung Turun Gunung
- Revolusi Pelatih Pelatnas Cipayung, Irwansyah dan Harry Hartono tak Lagi Mendampingi Ginting cs
- Promosi dan Degradasi Masih Belum Jelas, Juara Kejurnas PBSI 2024 Berharap Hal Ini
- Dapat Ucapan Terima Kasih, Naga Api Tak Masuk Bursa Pelatih Baru PBSI?