PBSI Rilis Skuat Inti Tim Thomas-Uber Cup
Rabu, 30 April 2014 – 18:18 WIB
jpnn.com - JAKARTA- PP PBSI secara resmi mengumumkan skuat inti yang akan membela Indonesia di ajang Thomas dan Uber Cup 2104. Sebanyak 20 pebulutangkis terpilih untuk tampil di New Delhi, 18-25 Mei mendatang. Rilis skuat ini disampaikan Sekjen PBSI, Anton Subowo, Rabu (30/4)
Proses pemilihan dilakukan oleh manajer dan pelatih. Mereka menerapkan berbagai hal sebagai dasar penilaian. Di antaranya performa setiap pemain pada sejumlah turnamen, perkembangan selama karantina serta performa pada simulasi di Solo lalu. Berikut 20 pebulutangkis yang masuk skuat inti Thomas dan Uber Cup 2014. (jos/jpnn)
Tim Thomas Cup
Tommy Sugiarto
Dionysius Hayom Rumbaka
Simon Santoso
Ihsan Maulana Mustofa
Hendra Setiawan
JAKARTA- PP PBSI secara resmi mengumumkan skuat inti yang akan membela Indonesia di ajang Thomas dan Uber Cup 2104. Sebanyak 20 pebulutangkis terpilih
BERITA TERKAIT
- Live Streaming Borneo FC Vs Semen Padang: Bakal Keras
- Bojan Hodak Beri Bocoran Soal Pemain Baru Persib Menjelang Penutupan Bursa Transfer
- Herry IP tak Gentar dengan Tantangan di Malaysia
- Menjelang Penutupan Jendela Transfer, Nasib Mailson Lima Masih Menggantung
- Borneo FC Vs Semen Padang Malam Ini: Ayo, Kabau Sirah!
- Shi Yu Qi Mundur dari India Open 2025