PD Cueki Nyanyian Nazaruddin
Rabu, 21 Desember 2011 – 14:03 WIB

PD Cueki Nyanyian Nazaruddin
JAKARTA—Nazaruddin kembali bernyanyi di persidangan. Nama Ketua Umum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum, disebut telah membagi-bagikan uang kepada 325 DPC PD dari uang proyek Hambalang. Namun nyanyian mantan bendahara PD ini, hanya dianggap lagu lama oleh petinggi partai berlambang Mercy ini. ‘’Lihat saja nanti bagaimana sidangnya. Tinggal dilakukan uji materiil saja. Biarkanlah persidangan ini berjalan dan jangan ada intervensi dalam bentuk sekecil apapun agar semuanya clear,’’ tegas Amir.
‘’Itu bukan barang baru, sudah berulang-ulang diucapkan,’’ ujar anggota dewan kehormatan PD, Amir Syamsudin menjawab wartawan, Rabu (21/12).
Baca Juga:
Semua tudingan Nazaruddin kata Amir, tidak berpengaruh banyak ke internal PD. Seluruh tudingan tersebut katanya harus dibuktikan di pengadilan dan meminta masyarakat ikut melakukan pengawasan.
Baca Juga:
JAKARTA—Nazaruddin kembali bernyanyi di persidangan. Nama Ketua Umum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum, disebut telah membagi-bagikan uang
BERITA TERKAIT
- Heboh Kasus MinyaKita, Legislator PKB Singgung Soal Pengawasan
- Tinjau Banjir Naik Helikopter, Gubernur Pramono: Bukan untuk Gagah-gagahan
- Guru R1 Siap Ikut Demo Nasional 18 Maret, Tolak Penundaan Pengangkatan PPPK 2024
- MinyaKita Tak Sesuai Takaran, Legislator PKB: Ini Penipuan dan Pelanggaran Serius
- Pemerintah Pusat Izinkan Program Sarapan Gratis, Pramono Segera Laksanakan
- Bangun Kawasan Transmigrasi Lokal Barelang, Kementrans Gandeng Pemkot Batam