PD-Golkar Naik, PPP-PKB Anjlok
Hasil Riset LSI pada September-Oktober
Jumat, 15 Oktober 2010 – 06:23 WIB

PD-Golkar Naik, PPP-PKB Anjlok
Sementara itu, PKB, salah satu partai yang diprediksi terlempar dari Senayan, tidak terlalu menanggapi isi survei tersebut. Ketua DPP PKB Hanif Dhakiri menyatakan, ada sejumlah variabel yang tidak dimasukkan dalam survei terbaru LSI itu. "Variabel kemenangan kami di pilkada, proses islah, tidak masuk dalam pertimbangan itu," kata Hanif.
Jika berdasar data pilkada, setidaknya ada kenaikan kemenangan PKB. Saat ini PKB sudah memenangi 37 pilkada kabupaten/kota. Jumlah itu lebih banyak daripada kompetitor, seperti PAN, PPP, termasuk PKS. "Di Jatim kami sudah memenangkan 11 pilkada," ujarnya.
Menurut Hanif, PKB tidak merasa waswas dengan isu kenaikan PT menjadi lima persen. PKB hanya ingin mendorong tetap terwujudnya sistem presidensialisme dan multipartai. "Variabel multipartai sederhana adalah tidak sampai lima persen. Kalau lima persen ke atas, itu bukan sederhana lagi," jelasnya. (dyn/bay/c2/agm)
JAKARTA - Polarisasi dukungan publik terhadap partai politik (parpol) makin nyata. Hasil riset Lingkaran Survei Indonesia (LSI) pimpinan Denny J.A.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran