PD tak Masalahkan KPU Perpanjang Penyerahan DCS
Kamis, 28 Maret 2013 – 14:48 WIB

PD tak Masalahkan KPU Perpanjang Penyerahan DCS
Menurut Nurhayati, sampai saat ini sudah ada ribuan orang yang mendaftar sebagai caleg Demokrat. Selain itu mereka telah melakukan seleksi terhadap para caleg tersebut. "Seleksi sudah selesai. Jadi tinggal menunggu nomor urut saja," tandasnya.
Seperti diberitakan, awalnya KPU menjaadwalkan tahapan penyerahan berkas DCS dimulai sejak 9 April sampai 15 April 2013. Belakangan KPU memperpanjang waktu penyerahan DCS menjadi 22 April 2013. (gil/jpnn)
JAKARTA - Ketua Fraksi Partai Demokrat (PD), Nurhayati Ali Assegaf tidak mempermasalahkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) memperpanjang waktu penyerahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin