PDI Perjuangan Ogah Tempuh Jalur Konvensi
Andalkan Capres dari Internal
Kamis, 11 April 2013 – 16:33 WIB

PDI Perjuangan Ogah Tempuh Jalur Konvensi
JAKARTA - Ketua Fraksi PDI Perjuangan Puan Maharani menerangkan, konvensi yang dilakukan oleh Partai Demokrat (PD) merupakan hal yang menarik.
Namun demikian menurut Puan, konvensi yang dilakukan oleh partai berlambang segitiga mercy tersebut belum tentu menarik jika diterapkan oleh partai yang dipimpin Megawati Soekarnoputri tersebut.
"Jadi silakan saja semua partai punya mekanisme. Kita melakukan sesuai dengan mekanisme internal," ujar Puan kepada wartawan di DPR, Jakarta, Kamis (11/4).
Putri kandung Megawati tersebut mengatakan partainya tidak akan melakukan konvensi untuk menjaring calon presiden dan calon wakil presiden. "Kader internal sudah cukup baik untuk 2014," terang Puan.
JAKARTA - Ketua Fraksi PDI Perjuangan Puan Maharani menerangkan, konvensi yang dilakukan oleh Partai Demokrat (PD) merupakan hal yang menarik. Namun
BERITA TERKAIT
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi